Kamis, 19 April 2012

Cara mengakali printer apabila cartridge hitam rusak

Cara mengakali printer apabila cartridge hitam rusak

Tentu kita pernah mengalami cetridge hitam printer kita rusak (hasil cetak bergaris) sedangkan kita besok   tugas kantor atau tugas kuliah harus dikumpulkan atau diserahkan, pertama jangan panik, kedua lakukan langkah-langkah berikut :

Apabila Cartridge printer hitam rusak dan cartridge warna masih berfungsi, untuk dapat mencetak dokumen yang kita inginkan....klik Start - Devices and Printers - klik dua kali pada default printer kita, akan muncul seperti gambar berikut.


Klik  Printer - Properties - Maintenance , Klik icon Ink Cartridge Setting




Pada Ink Catridge kita pilih option Color Only (seperti gambar di atas) lalu Enter.
Printer dapat digunakan kembali untuk mencetak dokumen baik warna hitam maupun berwarna.

Keterangan :
- Warna hitam diperoleh dari percampuran tinta biru, merah dan kuning.

- Pada saat melakukan pencetakan akan muncul pemberitahuan bahwa kita hanya memilih cartridge warna
  saja, itu tidak apa-apa kita tekan Enter saja dan printer akan melakukan tugasnya..... Selamat mencoba,

2 komentar:

  1. sangat membantu ,,,,semoga dapat balasan yang lebih berharga dan tak diduga2

    BalasHapus
  2. Kalo seandainya kita hanya butuh cetak warna hitam saja, trus mengisi tinta hitam kedalam 3 katrid warna, rusak gak ya? :D

    BalasHapus